Shalat dan do'a I'tidal




Mencari keihklasan dalam melaksanakan shalat episiode 12 ( dua belas )



Artikel sebelumnya : Shalat dan Ruku'. Menyempurnakan Ruku'

Setelah posisi ruku` benar-benar di anggap steril kembali tenangkan diri, pastikan tetap mengingat Allah kemudian baru membaca bacaan ruku` sebayak 3x atau lebih. Lebih banyak memuji dan mengingat Allah dalam keadaan ruku` adalah lebih baik. Setelah membaca bacaan ruku, kembali tenangkan diri untuk mengingat Allah , baru kemudian I'tidal kedua tangan di angkat seperti layaknya takbiratul ikhram.






Gambar:facebooksyahrul



Tangan besedekap, tetap tenangkan hati dan fikiran sembari mengingat Allah. Hilangkan fikiran yang sempat mengingat kegiatan dunia, kepala tunduk melihat ke bawah kemudia baca I'tidal

Wahai Tuhan kami, hanya Untuk Mulah segala puji, sepenuh langit dan bumi dan sepenuh barang yang Engkau kehendaki sesudanya


Gambar:ahmad_awang.tripod

Setelah selesai membaca do'a I'tidal jangan langsung sujud, tetapi tenangkan kembali hati dan fikiran dalam beberapa detik. Setelah di rasa cukup nyaman sembari mengingat Allah baru lakukan sujud.

Turunkan dari posisi I'tidal, di mulai dengan menekuk lutut sambil mengucap takbir-Letakkan kedua lutut dan kedua telapak tangan kelantai- Meletakkan kening dan hidung hingga menyentuh lantai atau sajadah- Telapak tangan di buka, jari-jari di rapatkan, sedangkan dalam gerakan lainnya jari-jari tangan di renggangkan-Jari-jari tangan dan kaki menghadap ke arah kiblat, dan ujung jari tangan sejajar dengan bahu- Lengan di renggangkan dari ketiak, sedangkan untuk perempuan di rapatkan pada ketiak, tewtapi boleh juga di renggangkan.-Renggangkan pinggang dari paha-dan posisi pantat lebih tinggi dari pada wajah- Lakukanlah dengan tenang dan tetap mengingat Allah sembari membaca do'a sujud.

Gambar:ghojer




Posting Komentar

1 Komentar

Emoji
(y)
:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
x-)
(k)